Satgas Yonif 126/KC Berikan Layanan Kesehatan kepada Masyarakat

- Editor

Rabu, 27 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NasionalPos.com,Papua – Dalam penanganan kesehatan di wilayah perbatasan, Satgas Yonif 126/KC memberikan pelayanan kesehatan secara gratis bagi masyarakat di setiap datang ke Pos-Pos salah satunya yang dilakukan Pos Waris di Kampung Banda, Distrik Waris, Kabupaten Keerom.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti, Letkol Inf Dwi Widodo, S.H., M.Han. dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua, Rabu (27/04/2022).

Baca Juga :   Wakil Komandan Seskoal Pimpin Apel Pagi dengan Tetap Menjalankan Protokol Kesehatan

“Apabila masyarakat mengalami sakit, setiap pos-pos jajaran Yonif 126/KC sudah disiapkan tim tenaga kesehatan siap memberikan pelayanan kesehatan dan pelayanan yang ramah tanpa dipungut biaya,” ungkap Dansatgas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Marselo (33) salah satu warga yang datang membawa anggota keluarganya untuk berobat ke Pos Waris mengatakan, bahwa dirinya telah beberapa kali membawa anggota keluarga yang sakit untuk berobat ke salah satu pos Satgas Yonif 126/KC tersebut. Dirinya merasa bersyukur atas kehadiran Satgas, karena sangat membantu masyarakat untuk mendapatkan pelayanan kesehatan dengan baik. (*)

Loading

Berita Terkait

TNI AL Gagalkan Penyelundupan Rokok Ilegal Senilai Rp 432,63 Juta di Gorontalo
Polda Sumbar Gelar Acara Operasional Triwulan I Tahun 2025, Kapolres Pessel Dapat Penghargaan
Polda Sumbar Komitmen Perangi Narkoba, Januari Sampai April Bongkar Ratusan Kasus
Polsek Koto XI Tarusan Raih Penghargaan Polsek Terbaik 2 dari Kapolda Sumbar 
Polisi NTB Siap Kawal Lebaran Tepat,Ini Rekayasa Lalu Lintasnya u
Polda NTB Kerahkan Ratusan Personel Amankan Perayaan Tradisi Lebaran Topat 2025
Kurang Dari 24 Jam, Satreskrim Polres Pessel Ungkap Pelaku Pembunuhan di Bikit Ransam Painan
Polda NTB Gencarkan Patroli Pengamanan Di Terminal BIZAM Dan DAMRI Pasca Lebaran

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 13:34 WIB

TNI AL Gagalkan Penyelundupan Rokok Ilegal Senilai Rp 432,63 Juta di Gorontalo

Selasa, 29 April 2025 - 22:43 WIB

Polda Sumbar Gelar Acara Operasional Triwulan I Tahun 2025, Kapolres Pessel Dapat Penghargaan

Selasa, 29 April 2025 - 16:38 WIB

Polda Sumbar Komitmen Perangi Narkoba, Januari Sampai April Bongkar Ratusan Kasus

Kamis, 17 April 2025 - 13:20 WIB

Polsek Koto XI Tarusan Raih Penghargaan Polsek Terbaik 2 dari Kapolda Sumbar 

Senin, 7 April 2025 - 11:29 WIB

Polisi NTB Siap Kawal Lebaran Tepat,Ini Rekayasa Lalu Lintasnya u

Berita Terbaru