Perwira Komando Israel Tewas Ditembak Teman Sendiri

- Editor

Kamis, 13 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tentara Israel

Tentara Israel

NasionalPos,com, Jakarta  – Dua perwira komando militer Israel tewas tertembak teman sendiri saat patroli di markas militer di kawasan Tepi Barat, Palestina, yang diduduki, Kamis (13/1).

Kedua pasukan itu merupakan perwira unit Egoz, unit komando elit tentara Israel yang fokus menangani masalah pemberontak.

“Kesedihan luar biasa pagi ini dengan pengumuman kematian dua perwira Unit Egoz,” kata Menteri Pertahanan Benny Gantz, seperti dikutip dari AFP, Kamis (13/1/2022).

Baca Juga :   Polsek Candipuro Intensifkan Patroli Malam, Himbau Warga Waspada 3C

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gantz juga menambahkan bahwa penyelidikan lebih lanjut telah dilakukan.

Atas kejadian ini, Perdana Menteri Naftali Bennett mengucapkan belasungkawa dan berjanji akan mengambil pelajaran dari kejadian ini.

Kejadian bermula ketika kedua perwira berpatroli di sekitar pangkalan di Lembah Yordan sekitar pukul 23.00 waktu setempat.

Seorang rekan mereka yang sudah berada di lokasi lebih dulu diduga salah mengidentifikasi keduanya sebagai musuh hingga melepaskan tembakan peringatan ke udara.

Baca Juga :   BNPB Lakukan TMC Untuk Dukung Tanggap Darurat Bencana Sumatera Barat

Seorang tentara dari unit yang sama, yang tampaknya berpatroli di dekatnya, menembaki kedua perwira tersebut tanpa menyadari bahwa mereka adalah pasukan Israel.

Insiden ini menjadi yang kedua terjadi di dalam angkatan bersenjata Israel dalam dua pekan terakhir.

Pekan lalu, dua pilot angkatan udara Israel dilaporkan tewas ketika helikopter mereka jatuh ke Laut Tengah di lepas pantai kota pelabuhan Haifa akibat kesalahan teknis. (CNN Indonesia.com)

Loading

Berita Terkait

Peluang Emas di Industri Pariwisata, SBM Poltekpar 2025 Resmi Dibuka!
Wamenpar Sambut Kedatangan Kapal Pesiar ‘Anthem OF The Season ‘ Ke Bali
Resmi Dibuka Pameran JEEF 2024 Grand City Surabaya
Polsek Kunir Tingkatkan Keamanan Peternak, Patroli Sambangi Kandang Warga
Polsek Candipuro Intensifkan Patroli Malam, Himbau Warga Waspada 3C
Polsek Gucialit Gelar Kegiatan Cooling System, Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Lumajang
Gebyar Panen Ikan Bareng Bu Ipuk
Polsek Pasirian Amankan Perayaan HUT RI dengan Tradisi Unik “Ojung”

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:47 WIB

Peluang Emas di Industri Pariwisata, SBM Poltekpar 2025 Resmi Dibuka!

Sabtu, 1 Maret 2025 - 20:18 WIB

Wamenpar Sambut Kedatangan Kapal Pesiar ‘Anthem OF The Season ‘ Ke Bali

Kamis, 7 November 2024 - 05:51 WIB

Resmi Dibuka Pameran JEEF 2024 Grand City Surabaya

Selasa, 17 September 2024 - 13:19 WIB

Polsek Kunir Tingkatkan Keamanan Peternak, Patroli Sambangi Kandang Warga

Selasa, 17 September 2024 - 13:13 WIB

Polsek Candipuro Intensifkan Patroli Malam, Himbau Warga Waspada 3C

Berita Terbaru

Hukum

Polres Sumenep Gelar Rasio Tempat Hiburan 

Minggu, 23 Mar 2025 - 13:04 WIB