Singapore Air Show 2022, JAT Mulai Latihkan 14 Manuver Udara di Langit Singapura

- Editor

Jumat, 11 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NasionalPos.com,Batam Menjelang tampil sebagai duta bangsa pada ajang internasional Singapore Air Show (SAS) 2022, Jupiter Aerobatic Team (JAT) mulai menjalani sesi latihan di atas, Singapura, Jumat (11/2/2022).

Pada sesi latihan, JAT langsung tampil full formation menggunakan enam pesawat jenis KT-1 Wong Bee. Pada latihan ini, JAT melatihkam 14 manuver udara dengan hight show yang nantinya akan ditampilkam selama penggelaran Singapore Air Show 2022 yang akan berlangsung tanggal 15-18 Februari mendatang.

Baca Juga :   Cak Imin jadi Cawapres Anies Secara Resmi Direstui PKS

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Manuver udara yang dilatihkan adalah Jupiter Roll, Delta Loop, Eagle to Arrow Head Loop and Break Off, Twin Half Cuban, Jupiter Wheel, Tango to Diamond Loop, Mirror, Screw Roll, Heart, Roll Slide, Solo Spin, Five Card Pass, Leader Benefit and Roll Back dan. Clover Leaf and Cascade

Latihan hari kedua yang berlangsung aman dan lancar ini, diawali dengan briefing penerbangan yang dipimpin oleh Kolonel Pnb Ferry Yunaldi di posko JAT yang berada di VIP room Lanud Hang Nadiem. Sesi latihan ditutup dengan debrief atau rapat evaluasi, yang membahas pelaksanaan latihan hari ini.

Baca Juga :   Polres Pesisir Selatan belum Tetapkan Tersangka Kasus Persekusi 2 Pemandu Lagu

Tim inti JAT terdiri dari J-1 Mayor Pnb Ripdho “Mohawk” Utomo, J-2 Mayor Pnb Gede Ngurah “Viper” SW, J-3 Mayor Pnb PS “Grakle” Anggoro, J-4 Kapten Pnb Bayu “Meerkat” Anugrah, J-5 Mayor Pnb Ferdian ” Corbie” Habibi, dan J-6 Mayor Pnb Idam ” Godham” Satria.(Pen)

Loading

Berita Terkait

HUT TNI ke-79, Polres Tegal Perkuat Soliditas Bersama TNI di Wilayah Tegal
Kapolda Sulteng Hadiri Upacara HUT TNI Ke-79, Simbol Sinergitas TNI-Polri
HUT TNI, Kapolri: Kami Bersinergi di Laut dan Bumi Nusantara
Kapolres Tegal Ajak Masyarakat Antisipasi Isu Provokatif Jelang Pilkada Melalui Program Cacaban
Peringati HUT ke-79 TNI, Kodim 0621 Kab, Bogor Dan Bersama Kodam lll/Slw Gelar Karya Bakti Dengan Membersihkan Di Situ Cikaret
Alasan Ekonomi, Ayah Tega Jual Bayinya Berusia 11 Bulan, Tiga Orang Diamankan
Polres Tangsel Ungkap Kasus Penculikan dan Asusila Terhadap Tiga Anak SD
Ketua PW-FRN DPW Banten Minta Kapolres Serang Kunjungi Desa Kadugenep Kecamatan Petir

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:18 WIB

HUT TNI ke-79, Polres Tegal Perkuat Soliditas Bersama TNI di Wilayah Tegal

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 13:30 WIB

HUT TNI, Kapolri: Kami Bersinergi di Laut dan Bumi Nusantara

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:10 WIB

Kapolres Tegal Ajak Masyarakat Antisipasi Isu Provokatif Jelang Pilkada Melalui Program Cacaban

Jumat, 4 Oktober 2024 - 21:33 WIB

Peringati HUT ke-79 TNI, Kodim 0621 Kab, Bogor Dan Bersama Kodam lll/Slw Gelar Karya Bakti Dengan Membersihkan Di Situ Cikaret

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:09 WIB

Alasan Ekonomi, Ayah Tega Jual Bayinya Berusia 11 Bulan, Tiga Orang Diamankan

Berita Terbaru