Satgas Pamtas Yonif 126/KC Bantu Warga Panen Padi

- Editor

Selasa, 5 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NasionalPos.com,Papua – Mendukung ketahanan pangan di perbatasan, Satgas Pamtas Yonif 126/KC Pos Batom membantu masyarakat memanen padi di Kampung Batom, Distrik Batom, Kabupaten Pegunungan Bintang.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti, Letkol Inf Dwi Widodo, S.H., M.Han. dalam rilis tertulisnya di Distrik Senggi, Papua, Selasa (05/07/2022).

“Pertanian di Papua merupakan pertanian yang menanam tanaman pangan, dimana padi merupakan tanaman pangan utama selain sagu, jagung dan umbi-umbian. Untuk menyeimbangkan kebutuhan pangan dengan jumlah produktivitas padi maka perlu memerhatikan dari cara penanaman dan yang tidak kalah penting adalah penanganan panen,” tutur Dansatgas.

Baca Juga :   Satkar Ulama dan Dhasatra mengelar Ramadhan Berkah di bulan suci Ramadhan 1444H

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami personel Satgas Yonif 126/KC selalu siap membantu masyarakat dari mulai menanam padi hingga memanen, agar ketahanan pangan masyarakat perbatasan Papua dapat terjaga,” tambah Dansatgas.

Baca Juga :   Bina Generasi Muda Berorientasi Maritim, TNI AL Gelar Apel Gabungan Pramuka Saka Bahari

Danpos Batom Letda Inf Henri Capah mengatakan kehadiran Satgas Pamtas Yonif 126/KC selain menjaga keamanan perbatasan, juga membantu dan memotivasi petani agar dapat mengolah sawahnya dengan maksimal.

Sementara itu, Yoben Kimky selaku kepala distrik mengucapkan terima kasih kepada Satgas Pamtas Yonif 126/KC Pos Batom yang telah membantu para petani mengelola padi dari mulai menanam sampai dengan panen raya. (*)

Loading

Berita Terkait

*Kemenekraf Ajak Kabinet Merah putih Nobar Film Animasi Jumbo *
Jelang Lebaran , Wamenpar,Buka Rapat Siaga Wisata Dan Tinjau Destinasi Di Banten *
Buka Puasa Bersama Toga Dan Toma, POLRI -TNI Pererat Sinergi Dan Kebersamaan*
Polda NTB Laksanakan Apel Gelar Pasukan OPS Ketupat Rinjani 2025, Wujudkan Mudik Aman Keluarga Nyaman*
*Jelang OPS Ketupat Rinjani 2025, Polda NTB Laksanakan Latpraops*
Pastikan Keamanan dan Kenyamanan saat Libur Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025
Solidaritas Polri, Polda NTB Berduka Dan Gelar Salat Gaib Untuk Personel Yang Gugur*
*Beri Rasa Aman Dan Nyaman Masyarakat, Direktorat Samanta Polda NTB Gelar, Patroli Presisi Di Terminal Mandalika*

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 05:57 WIB

*Kemenekraf Ajak Kabinet Merah putih Nobar Film Animasi Jumbo *

Sabtu, 22 Maret 2025 - 05:35 WIB

Jelang Lebaran , Wamenpar,Buka Rapat Siaga Wisata Dan Tinjau Destinasi Di Banten *

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:35 WIB

Buka Puasa Bersama Toga Dan Toma, POLRI -TNI Pererat Sinergi Dan Kebersamaan*

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:57 WIB

Polda NTB Laksanakan Apel Gelar Pasukan OPS Ketupat Rinjani 2025, Wujudkan Mudik Aman Keluarga Nyaman*

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:26 WIB

*Jelang OPS Ketupat Rinjani 2025, Polda NTB Laksanakan Latpraops*

Berita Terbaru

Hukum

Polres Sumenep Gelar Rasio Tempat Hiburan 

Minggu, 23 Mar 2025 - 13:04 WIB