Keberangkatan Kontingen Jakarta ke Pesparawi Nasional XIII Di Lepas Gubernur Anies Baswedan

- Editor

Kamis, 16 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NasionalPos.com, Jakarta-Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan secara resmi melepas keberangkatan Kontingen Provinsi DKI Jakarta ke Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Nasional ke-13 di Ruang Pola Balai Kota, Kamis,16/6/2022 Kompetisi Pesparawi Nasional ke-13 ini akan diselenggarakan di Daerah Istimewa Yogyakarta pada tanggal 19 sampai dengan 26 Juni 2022.

Dalam sambutannya Gubernur Anies optimis delegasi Jakarta akan memukau dalam kompetisi tersebut.

“Event ini sempat diundur setahun tahun, harapannya latihannya pun menjadi semakin intens dan lebih siap berkompetisi,” ungkapnya.

Baca Juga :   PDPKK St Stefanus Cilandak Bersama RD Lucius Joko Kupas Berdoa Secara Katolik

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gubernur Anies juga berpesan agar seluruh rombongan paduan suara untuk fokus memberikan penampilan terbaiknya dalam kompetisi tahunan tersebut, sampai di sana fokus bahwa keberangkatan ini untuk sebuah kompetisi yang akan membawa nama baik seluruh masyarakat Jakarta, harumkan nama baik Jakarta, Selain itu, Gubernur Anies turut berpesan kepada peserta untuk menjaga kesehatan.

“Artinya seluruh kontingen harus menjaga stamina, kesehatan, dan istirahat. Pastikan semua energi difokuskan untuk keberhasilan dalam kompetisi ini,”tukasnya

Baca Juga :   Indonesia Tambah Lagi Kuota Atlet di Paralimpiade Paris

Lebih lanjut, Gubernur Anies pun optimis sebab tim paduan suara asal Jakarta ini memiliki pengalaman berhasil memukau dunia internasional.

“Kita menyadari Jakarta memiliki potensi sangat besar, karena kita selalu beroperasi dengan benchmark internasional. Jadi kami berharap kontingen ini menampilkan yang terbaik, impress them, dan kami tunggu di Jakarta dengan membawa prestasi yang membanggakan,” pungkasnya.

 

 

Loading

Berita Terkait

Ecclesia KB FKPPI Gelar Bakti Sosial di Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Bamsoet ingatkan pejabat soal pentingnya komunikasi publik
Ketum PP PPM Beserta Rombongan Berkunjung di Kasunanaan Surakarta Hadiningrat
Ketum PP PPM Road Show Ke Jateng, Hadiri Acara Bukber PD PPM Jateng
Bazar Murah Bagi Kesejahteraan Prajurit dan PNS TNI
Sebagai Bentuk Keperdulian, RSI Pessel Bagi Bagi Takjil  
Temuan Dugaan Korupsi pembangunan rusun Mahasiswa IAIN Laa Roiba, Tetap Berlanjut Pada Pengaduan ke pihak berwenang “
Penerapan Hukuman Mati Bagi Koruptor, Terkendala oleh Mafia Peradilan

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 00:15 WIB

Ecclesia KB FKPPI Gelar Bakti Sosial di Bulan Suci Ramadhan 1446 H

Kamis, 27 Maret 2025 - 13:42 WIB

Bamsoet ingatkan pejabat soal pentingnya komunikasi publik

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:44 WIB

Ketum PP PPM Beserta Rombongan Berkunjung di Kasunanaan Surakarta Hadiningrat

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:20 WIB

Ketum PP PPM Road Show Ke Jateng, Hadiri Acara Bukber PD PPM Jateng

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:02 WIB

Bazar Murah Bagi Kesejahteraan Prajurit dan PNS TNI

Berita Terbaru

Headline

Bamsoet ingatkan pejabat soal pentingnya komunikasi publik

Kamis, 27 Mar 2025 - 13:42 WIB