Dewi Aryani Berpesan Semangat Gotong Royong Jangan Sampai Luntur

- Editor

Selasa, 30 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TEGAL, Nasionalpos.com – Dr. Dewi Aryani, M.Si Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PDI Perjuangan melaksanakan kegiatan di Daerah Pemilihan (Dapil) pada tanggal 29-31 Juli 2024.

Rangkaian kegiatan merupakan bagian dari kegiatan Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan dan mengusung tema gotong-royong.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan ini Dewi Aryani mengundang para kader partai diantaranya DPC, PAC dan anggota DPRD Kabupaten Tegal Fraksi PDI Perjuangan yang dilaksanakan di Kantor DPC PDI Perjuangan di Slawi Kabupaten Tegal.

Baca Juga :   KPU DKI imbau tak ada anak kecil dan sorak berlebihan saat debat

Pada kesempatan itu, Dewi Aryani mengingatkan pentingnya menjaga semangat gotong-royong menjelang perhelatan Pilkada Kabupaten Tegal tahun 2024. Tema juga di kerucutkan dalam slogan Holopis Kuntul Baris yang maknanya adalah menggambarkan barisan burung kuntul yang terbang membentuk pola runcing. Filosofi ini adalah simbol usaha bersama untuk menyelesaikan masalah, atau yang kita kenal dengan gotong-royong.

Baca Juga :   MK Tolak Gugatan Sengketa Pilpres 2024, AMIN & Ganjar-Mahfud Terima Putusan Dengan Catatan

“Tetap semangat dan terus pupuk spirit gotong-royong ini, jangan sampai luntur,” tandas Dewi Aryani dalam sambutannya.

(Supriyadi)

Loading

Berita Terkait

DPW Nasdem Sumbar Safari Ramadhan di Airpura, Lisda Hendrajoni: Pentingnya Memperkuat Hubungan Antara Partai dan Masyarakat 
KPU Sumenep Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi Pilkada 2024 Bersama Stakeholder Kabupaten Sumenep
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem
Peringati HUT PPM ke 44, PP PPM Gelar Apel dan Tabur Bunga di TMPN Kalibata
Untuk Terciptanya Kamtibmas Dikecamatan Lunang, Ketua DPRD Pessel Mendukung Dibentuknya Sub Sektor Polsek
KPU Pessel Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Periode 2025 – 2030
Perayaan Natal Di Kantor (DPD) Dewan Pimpinan Daerah PSI Kota Surabaya 2024
Wacana Pilkada Tidak Langsung, Pilihan Keliru dan Merugikan Rakyat

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 23:27 WIB

DPW Nasdem Sumbar Safari Ramadhan di Airpura, Lisda Hendrajoni: Pentingnya Memperkuat Hubungan Antara Partai dan Masyarakat 

Kamis, 27 Februari 2025 - 07:04 WIB

KPU Sumenep Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi Pilkada 2024 Bersama Stakeholder Kabupaten Sumenep

Kamis, 27 Februari 2025 - 06:48 WIB

Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem

Rabu, 22 Januari 2025 - 13:49 WIB

Peringati HUT PPM ke 44, PP PPM Gelar Apel dan Tabur Bunga di TMPN Kalibata

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:20 WIB

Untuk Terciptanya Kamtibmas Dikecamatan Lunang, Ketua DPRD Pessel Mendukung Dibentuknya Sub Sektor Polsek

Berita Terbaru

Hukum

Polres Sumenep Gelar Rasio Tempat Hiburan 

Minggu, 23 Mar 2025 - 13:04 WIB